:Posisi iklan yang bernilai tinggi pada Adsense

Rabu, 06 Februari 20130 komentar

Apakah anda seorang Publisher baik itu adsense atau PPC lokal. tak masalah bagi anda , tetapi anda wajib mengerti posisi iklan yang bernilai tinggi, apalagi jika anda seorang adsense publisher. Memang di Blog adsense telah banyak di ulas posisi iklan yang paling banyak di klik atau bernilai tinggi.namun jangan pernah melupakan bahwa dengan menggunakan berbagai tempalte , maka posisi iklan dengan nilai tetinggi bisa berubah ubah. dan hal yang pasti dan mudah untuk menentukan posisi iklan adalah ketika pertama kali loading blog anda, amak iklan yang pertama muncul sudah pasti iklan dengan nilai tinggi. Mari kita kupas satu demi satu;

1. Posisi Iklan di Header blog

Ketika loading blog pertama munculpasti posisi paling atas dan jika header adalah pilih anda , maka ini benar , hanya saja iklan dengan ukuran berapa yang paling tinggi nilainya? ada banyak pilihan
Iklan teks dengan ukuran 720 x 90 adalah bernilai tinggi , karena iklan dengan format teks lebih ringan dan juga cepat muncul di banding dengan iklan dengan format gambar.
. Iklan dengan ukuran yang sama tetapi dengan format gamnbar, memang ada sebagian iklan gambar yang bernilai tinggi hanya saja loading menjadi lebih berat dan kelebihan dari iklan gambar adalah ketika terjadi klik di daerah gambar sudah tentu akan masuk ke situs Advertiser. beda dengan iklan teks yang harus tertuju ke URL Advertiser.

2. Iklan Di posisi di bawah Judul Postingan

Biasanya iklan di posisi ini adalah iklan gambar dan teks dengan ukuran 300 x 250 atau 336 x 280.Kenapa bernilai tinggi ?karena posisinya yang dekat dengan postingan membuat iklan ini sangat mudah terlihat dan juga mudah mendapatkan klik dari pengunjung. hal ini akan membuat pemilik blog menomor satukan posisi ini dari pada di header blog.

3. Posisi Di akahir Postingan

Posisi ini sangat startegis ketika pengunjung selesai membaca, maka mereka biasanya bertanya dalam hati mereka , "apa Lagi Yang harus dilakukan" biasanya ada yang iseng mengklik iklan ataupun mengulang bacaaan dari awal lagi. format terbaik dari posisi ini adalah iklan teks dengan ukuran besar yaitu 336x280atau 300x250 . Namun dalam beberapa kasus iklan dengan format 460x60 juga efektif.
Selanjutnya iklan di side bar dengan posisi kana atau pun kiri memang memberi nilai bagus pada pendapatan, tetapi menurut survey dari blog blog tenar , iklan ini efektif jika blog anda mempunyai banyak pengunjung dalam satu hari, apling tidak 10K

Semoga bermanfaat 
Share this article :

Posting Komentar

 
Support : Zv-eLite | TipSeoFriendly | Top Five
Copyright © 2011. Tips Buat Blogger - All Rights Reserved
Template Created by Zv-eLite .com Published by Septa Praseya Hanafi
Proudly powered by Blogger